Sebagaimana sabda Rasulullah SAW “Puasa bulan Ramadhan itu digantungkan diantara langit dan bumi, dan tidak diangkat ( menghadap Allah) kecuali dengan zakat fitrah”.
Maksud hadist ini ialah bahwa puasa ramadhan yang telah dikerjakan satu bulan penuh itu tidak bakal diterima oleh Allah sebelum dikeluarkan zakat fitrahnya.
Sumber tulisan: Kumpulan Khutbah Jum’at Modern Prof.DR.KH.Safuan Al Fandi.